Wednesday, April 29, 2009

Setting network VirtualBox pada host Ubuntu

buka terminal, lalu jalankan:

sudo chown :vboxusers /dev/net/tun
sudo chmod 0660 /dev/net/tun

install bridge-utils dan uml-utilities, dengan menjalankan perintah berikut pada terminal:

sudo apt-get install bridge-utils uml-utilities

langkah selanjutnya adalah buat file skrip untuk load bridge network, di sub direktori pada direktori home, berikan nama starttun.sh

#!/bin/bash
brctl addbr br0
ifconfig eth0 0.0.0.0
brctl addif br0 eth0

#untuk setting dhcp, hilangkan tanda komen pada baris berikut:
#dhclient3 br0

#jika anda gunakan alamat statis, hilangkan komen baris berikut, ganti IP accordingly to your subnet:
#ifconfig br0 192.168.178.5 up
#route add default gw 192.168.178.1


# sesuaikan username (login pada hist machine)
tunctl -t tap0 -u username

#tambahkan tap-device pada bridge:
ifconfig tap0 up
brctl addif br0 tap0



berikutnya buat filebaru, berinama stoptun.sh, isikan:

#!/bin/bash
ifconfig tap0 down
ifconfig br0 down
brctl delif br0 tap0
brctl delbr br0


#setting untuk dhcp, hilangkan komen pada baris berikut:
#dhclient3 eth0

#jika anda gunakan static IP-address:
#ifconfig eth0 192.168.178.5
#route add default gw 192.168.178.1 dev eth0



langkah selanjutnya, buat kedua file skrip tsb menjadi executable:

sudo chmod ug+x starttun.sh
sudo chmod ug+x stoptun.sh


Langkah terakhir adalah setting pada VirtualBox, pada konfigurasi guest, yang sudah ada,
pada setting network, pilih "Host Interface" untuk kolom attached to.

Interface name: "tap0"

start script: gksudo /home/YOURHOMEDIR/starttun.sh

stop script: gksudo /home/YOURHOMEDIR/stoptun.sh

SDC file decrypt

Apa itu SDC file ? sdc (Secure Download Cabinet) file merupakan file terenkripsi yang bisa didownload langsung dari server MSDNAA (MSDN Academic Alliance) , dalam server ini terdapat file-file dari microsoft yang dapat didownload secara langsung namun sebenarnya hanya untuk kelompok atau orang tertentu saja .

Terdapat 3 mirror server

http://elms.pjwstk.edu.pl/sdc/
http://ftp.sh.cvut.cz/MSDNAA/Rapid_Setup/?C=M;O=A
http://oknos.fi.muni.cz/?C=S;O=D

Semua software microsoft dari ketiga server diatas masih perawan , namun masih berekstensi sdc , untuk itu perlu dilakuan unpacking agar menjadi file ISO

Misalkan saja kita mendownload Windows Vista , disitu terdapat 2 file yang berekstensi masing-masing *.01.sdc dan *.02.sdc , untuk contoh kopikan semua file tersebut ke C:\Documents and Settings\user

Sekarang rename file pertama yg berekstensikan *.01.sdc menjadi 1.sdc
dan rename file kedua yang berekstensikan *.02.sdc menjadi 2.sdc

Jalankan CMD
dan ketikkan pada CMD
copy /b 1.sdc+2.sdc 3.sdc
Perintah tadi digunakan untuk menggabungkan kedua file sdc menjadi 1 file baru yaitu 3.sdc
Sekarang mulai melakukan unpacking file sdc tersebut menjadi file iso
download dulu toolsnya
letakkan pada directory file sdc tadi
pada CMD ketikkan perintah
unpacksdc 3.sdc C:\
Selesai , maka akan terbentuk folder dan file ISO

Semoga tulisan ini bisa bermanfaat [n-Logix]

Sunday, April 26, 2009

Installasi Windows Tanpa CD or DVD ROM

Sebenarnya Installasi Windos tidak hanya dengan CD, tapi ada juga cara installasi dengan USB FLASH DISK, cara ini mempunyai keuntungan yaitu installasi lebih cepat daripada menggunakan CD. MUngkin Langsung saja kita mulai tutorialnya….
Yang anda perlu siapkan:

1. USB_MultiBoot_10 yang bisa anda download di sini
2. Sebuah Flash Disk berkapasitas minimal 1GB
3. Sebuah CD installasi XP

Nah jika sudah lengkap persiapan kita yang perlu anda lakukan

1. Extrak file yang anda download
2. Jalankan USB_MultiBoot_10.cmd
3. Anda bisa tekan ENTER
4. Kemudia akan muncul sebuah pilihan
5. Pilih yang H dan tekan enter maka akan muncul kotak dialog Pada pilihan File System Pilih NTFS dan centang Quick Format , dan tekan Start
6. Setelah selesai memFormat anda bisa menutup BOX Format
7. Setelah itu anda akan menemui Menu dalam kotak CMDKeterangan: 0> untuk merubah Tipe Driver , 1> Letak Source Setup XP, 2> Lokasi USB flash anda 3> Memulai mengkopy installasi xp ke USB Flash anda
8. Nah pilih no 1 dan tekan Enter (tujukan ke dalam CD XP anda) sebelum nya masukkan dulu CD Installasi Xp anda.
9. Setelah anda memilih source XP anda maka akan muncel BOXpilih NO maka anda akan disuruh mengisi UsrXP, SerialNumber, Nama Komputer dan lain sebagainya
10. Setelah itu pilih no 2 dan tujukan ke USB anda
11. Setelah itu pilih no 3 untuk memulai mengcopy installasi Xp ke USB
12. Pada pertengahan proses copy akan muncul boxPilih Yes
13. Nah pada box yang terakhir muncul pilih NO
14. Nah Proses copy Sudah selesai. anda bisa mengunakan USB anda untuk Install Windows Xp.

Proses Install
• Pada saat booting anda bisa tekan DELETE
• maka akan muncul pilihan dg latar belakang biru
• pilih Advanced Bios Features, kalo tidak salah letaknya no2 menu kiri
• pilih lalau pilih HardDisk Boot Priority
• nah disana ada nama harddisk yang anda pakai dan nama USB Flash anda
• Geser USB anda pada urutan pertama menggunakan Page UP
• setelah itu Save dan Exit
• Nah saat computer anda booting dengan flashdisk anda akan disuguhi beberapa pilihan, pilih no 1( 1. Begin TXT Mode Setup Windows XP)
• nah setelah itu anda akan setup windows seperti biasa.

Friday, April 24, 2009

Gmail mail client conf

Gmail mail client conf
===========================
Incoming mail(POP3) server requires SSL:
pop.gmail.com
Use SSL: Yes
port:995
===========================
Outgoing Mail(SMTP)server requires TLS:
smtp.gmail.com(use authentication)
Use Authentication: Yes
Use SSL: Yes
port:465 or 587
Account Name:
username@gmail.com
Email address:
username@gmail.com

Tuesday, April 21, 2009

Duh.......kambuh lagi dweee

Duh..kenapa nih ya ?. Kayakna gara-gara terlalu lama di depan komputer deh.

Duduk depan komputer 10 menit aja mata udah perih, terus kepala jadinya pusing, ech bukan pusing tapi ngantux, hehehe penyakit lama kambuh lagi. Mungkin perlu cuci mata X ya...Pinginya sih ke pantai, tapi gak ada teman. :-( masa ke pantai sendirian ? Kapan ya bisa ke pantai. Aku serasa sungai yang merindu akan luasnya lautan, hehehe...

Cinta....Diam....

Lalu kita saja yang terdiam
membisu dan saling memandang
membunuh perasaan masing-masing

entah….
harus kita tidak begini
harusnya kita saling bersuara, menaburkan kata dalam ladang sepi ini.

Bryan Adams - “The Best Of Me”

Sometimes words are hard to find
I’m looking for that perfect line
To let you know you’re always on my mind
Ya this is love - n’ I’ve learned enough to know
I’m never lettin’ go
No, no, no - won’t let go

When you want it - when you need it
You’ll always have the best of me
I can’t help it - believe it
You’ll always get the best of me

I may not always know what’s right
But I know I want you here tonight
Gonna make this moment last for all your life
oh ya this is love - n’ it really means so much
I can tell from every touch
No, no, no - can’t get enough

When you want it - when you need it
You’ll always have the best of me
I can’t help it - believe it
You’ll always get the best of me

[Solo]

Ya this is love
And I’ve learned enough to know
I’m never letting go
No, no, no - won’t let go

When you want it - when you need it
You’ll always have the best of me
I can’t help it - believe it
You’ll always have the best of me - yeah!

When you want it - when you need it
You’ll always get the best of me
I can’t help it - believe it
You’ll always get the best of me

You’ve got the best of me

Sebuah Perumpamaan

Ada sebuah telaga indah. Airnya sejuk, jernih dan tenang. Permukaannya berkilauan, bukan hanya karena memantulkan sinar rembulan, namun batu-batu pualam yang ada di dasarnya juga memancarkan cahaya. Kedamaian selalu meliputinya. Sayangnya, telaga itu tak mudah dijangkau. Ia terletak di tengah hutan lebat yang dipagari oleh semak berduri, pepohonan tinggi dan binatang buas menghadang setiap langkah kesana. Siapa pun yang mampu menemui dan mereguk keindahannya, raja rimba pun tunduk dan patuh padanya.
Telaga itu adalah hati nuranimu, yang senantiasa menyerukan ketentraman batin. Kesejukan regukan airnya memberi makna pada hidupmu. Sedangkan rimba lebat penuh onak dan binatang buas adalah wujud dari pikiran, emosi, hawa nafsu dan persepsi indrawi yang selalu menghalangi jalanmu. Tanpa disadari, ia pun dapat melukai dirimu. Namun, bila kamu telah menemukan suara hati nurani itu, maka kekuatan dan kedamaian melingkupi dirimu. Temukan telaga jernih milikmu. Itulah anugerah terindah paling berharga yang harus kamu pegang teguh dalam hidup ini.